"Problematika Pemuda Remaja dalam Pusaran Arus Revolusi 4.0 & Solusinya"
Dengarkan suara kami...!!! kami ingin didengar..., agaknya demikianlah yang terungkap dari diskusi kelompok tentang problematika pemuda remaja saat ini.
Mereka dipandu agar bisa mengidentifikasi, memetakan apa sih yang sedang terjadi pada diri mereka & belajar mencari & menawarkan solusi pemecahannya.
Banyak sudah tokoh baik kalangan pemerintahan, politikus, akademisi, tokoh agama & tokoh budaya membicarakan tentang masalah yang dihadapi pemuda remaja & merumuskan solusi2nya, namun persoalan yang dihadapi pemuda remaja tidak kunjung bisa terpecahkan.
Kenapa..?
Bisa saja penyebabnya adalah karena tidak mengikutsertakan pemuda remaja dalam setiap penyelesaiannya. Mereka pemuda remaja yang punya masalah tapi justru orang lain diluar dari dirinya yang getol ribut2 membicarakannya.
Oleh karena itu, dengan mendengarkan suara, pendapat kawula muda dan diberi ruang bagi mereka untuk menyampaikan masalah "inilo masalah kami" dan belajar pula mencari & menawarkan solusinya; akan dapat mengurai demi sedikit persoalan yang mereka hadapi sehingga akan lebih siap menghadapi pusaran arus dampak dari perubahan zaman, ilmu pengetahuan & industri.
Di antara masalah pemuda remaja & persoalan umat yang terungkap a.l:
1. Jauh dari Al-Qur'an
2. Jauh dari Masjid
3. Jauh dari Adat
4. Kemerosotan moral
5. Pendangkalan aqidah
6. Narkoba
9. Pergaulan bebas/kenakalan remaja
10. LGBT
11. Game Online & judi online
12. Ancaman kebodohan generasi rebahan
13. Tidak ada keterampilan hidup
14. Berkurangnya galanggang atau lapangan tempat kegiatan pemuda remaja dll.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar