Rabu, 12 Januari 2022

Prosedur Cerai di PA Padang Panjang



BinLuh Selasa, 28/12/21

EDISI Edukasi & Advokasi
Penyuluh Agama Islam harus senantiasa meningkatkan fungsi kepenyuluhan baik edukatif, informatif, konsultatif & advokatif.
Dimana saja berada & kapan saja penyuluh diharapkan aktif bergerak menjalankan tugas & fungsinya.
Melalui program SAPA UMAT turun ditengah masyarakat menjawab berbagai keluhan & pertanyaan. Saat minum pagi di warung kopipun, juga digunakan masyarakat untuk bertanya, salah satunya mengenai prosedur perceraian.
Sekalipun proses perceraian dilakukan lembaga khusus, yaitu Pengadilan Agama, penyuluh diharapkan mampu menyampaikan informasi secara baik & benar.
Bagaimana prosedur perceraian di Pengadilan Agama Padang Panjang berikut flyernya yg diambil dari web resmi PA Padang Panjang.
Harapan tentunya perceraian sedapat mungkin jangan sampai terjadi, kalaupun harus menempuhnya, itu adalah solusi terakhir setelah ditempuh berbagai upaya penyelamatan & mediasi.

Tidak ada komentar: