Kamis, 10 September 2020

Simulasi Skala Besar UBKD di Padang Panjang


Simulasi Skala Besar Ujian Berbasis Komputer Daring (UBKD) jajaran madrasah Kota Padang Panjang dipusatkan di Aula Kemenag, diikuti oleh Proktor Tingkat Kota Rahmawati, Koordinator MI (Wit), MTs (Hen), MA (Yosep) dan proktor masing-masing madrasah berjumlah 30 orang melalui sistem zoom meeting. Kegiatan ini dilaksanakan secara nasional dalam rangka persiapan dan bimbingan teknis penggunaan aplikasi pelaksanaan ujian berbasis komputer daring sebagai langkah inovasi dari aplikasi UNBK sebelumya. Di samping itu, bisa saja disebabkan oleh masih terjadinya peningkatan penyebaran wabah covid19 di berbagai pelosok tanah air.

Tidak ada komentar: